Cara Membuat Daftar Isi Blog Otomatis

Cara Membuat Daftar Isi Blog Otomatis - Daftar isi merupakan hal yang penting pada sebuah blog. Dengan adanya sebuah daftar isi, pengunjung blog akan lebih jelas dalam pencarian Artikel Blog. daftar isi otomatis ini dibuat juga untuk mempermudah pemilik blog memperlihatkan apa saja Arikel yang penulis buat dan otomatis berada di bawah Label atau Kategori yang telah ada di blog tersebut.

Untuk cara pembuatannya cukup mudah
  1. Login ke Blog Anda
  2. Klik Laman
  3. Buat Laman Kosong dan Copy Paste Script Dibawah ini :

<div style="background-color: none; border: 5px solid #000000; height: 1000px; overflow: auto; padding: 10px; width: auto;"> <script src="http://bloggergubug.googlecode.com/files/daftarisi.js"></script><script src="http://rumahno48.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc"> </script> </div>
Tulisan warna merah ganti dengan URL Blog anda
Semakin mudah bukan. untuk pilihan dalam pembuatan laman disarankan jangan izinkan komentar agar tidak ada pengunjung yang berkomentar di daftar isi Anda. Demikian Artikel tentang Cara Membuat Daftar Isi Blog Otomatis. Semoga Bermanfaat.

Bagikan ke

Silahkan berkomentar dan Terima kasih

*Untuk menyisipkan Emoticon, pilih Emoticonnya
*Untuk menyisipkan Kode, gunakan konversi kode

Konversi KodeEmoticon


Copyright © 2013-2014 Rumah No 48 - All Rights Reserved
Back to Top